KRITERIA PENGADUAN

Jika Anda melihat atau mengetahui dugaan tindak bentuk pelanggaran yang dilakukan di FMIPA UNM, Silahkan melapor ke WBS atau Lapor Aduan FMIPA UNM. Jika laporan Anda memenuhi syarat/kriteria, maka laporan Anda akan diproses lebih lanjut.

Untuk menyampaikan keluhan, pengaduan dan aspirasi terkait Pelayanan Publik di FMIPA UNM, anda dapat menggunakan Layanan Aspirasi Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!) yang dapat diakses melalui tautan berikut:

www.lapor.go.id

Laporkan Segala Kegiatan yang Berindikasi Pelanggaran di Lingkup FMIPA UNM melalui Whistle Blowing System FMIPA UNM di link berikut;

Whistle Blowing System

Keluhan dan pengaduan dapat juga disampaikan dengan mengisi form di bawah ini:

Apa perbuatan berindikasi Tindak Pidana Korupsi/pelanggaran yang diketahui

Siapa yang bertanggung jawab/terlibat dan terkait dalam perbuatan tersebut

Dimana tempat terjadinya perbuatan tersebut dilakukan

Kapan waktu perbuatan tersebut dilakukan

Bagaimana cara perbuatan tersebut dilakukan (modus, cara, dan sebagainya)

Dilengkapi dengan bukti permulaan (data, dokumen, gambar dan rekaman) yang mendukung

Translate »