Pelatihan

Category

Gowa Sulawesi Selatan – Salah satu kesulitan yang dihadapi sebagian besar guru-guru di SMA-MA adalah mengenalkan DNA pada peserta didik di sekolah. Hal berkaitan dengan pemahaman bahwa untuk menunjukkan DNA melalui kegiatan praktikum adalah sulitnya mengakses peralatan canggih dan bahan yang sangat mahal dalam mengisolasi DNA. Hal ini mendorong dilakukan pelatihan pengenalan bioteknologi dengan materi...
Read More
Gowa, Sulawesi Selatan- Dosen Biologi FMIPA UNM melakukan Pelatihan Media Interaktif Mentimeter bagi Guru-Guru MTS Arifah. Kegiatan ini dilakukan untuk mengatasi persoalan yang dihadapi oleh mitra yaitu guru di MTS Arifah di Kab. Gowa dalam memahami media interaktif mentimeter dalam proses pembelajaran. Pelatihan mentimeter dilakukan oleh Dr. Ismail, M.S, Dr. Syamsiah, M.Si, dan Dr. Asham...
Read More
Makassar, FMIPA UNM- Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar sukses mengadakan ASEAN Data Science Explorers 2023 Enablement Session (07/3). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan analisis data ASEAN Data Science, khususnya di Lingkup Dosen-Dosen FMIPA UNM. ASEAN Data Science Explorers 2023 Enablement Session dilaksanakan secara luring di Lantai 3, ruang senat FMIPA UNM...
Read More
The Faculty of Mathematics and Natural Sciences – The second event of the Linking Science Educators Program (LSEP) 2022 project funded by NARTS was held in the Faculty of Mathematics and Natural Sciences (FMIPA), State University of Makassar (Universitas Negeri Makassar), July 21 2022. The event was organised around two sessions, seminar and workshop session....
Read More
Makassar, FMIPA UNM – Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar sukses melaksanakan Workshop PKM AMLI 2022 FMIPA UNM  (8/7). Kegiatan workshop bertujuan untuk pemantapan persiapan lomba AMLI dan dalam menghadapi PKM 2023 yg dlaksanakan oleh Kemdikbud. Workshop PKM AMLI 2022 FMIPA UNM dilakukan secara luring di Ruang Senat lantai 3 FMIPA UNM...
Read More
Makassar, FMIPA UNM – Jurusan Biologi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar melaksanakan International Workshop tentang Action Research in Science Education (23/6). Kegiatan ini bertujuan untuk memperdalam pemahaman dan keterampilan para pendidik mengenai Penelitian Tindakan Kelas. Workshop tentang Action Research in Science Education dilakukan secara blended yaitu daring (zoom) dan luring (ruang...
Read More
Biology Education Department, Faculty of Mathematics and Natural Sciences (FMIPA), State University of Makassar (Universitas Negeri Makassar) hosted an International Workshop with the theme of ‘Action Research in Science Education’. The workshop is the first event of the three-workshop series which will be continued in July and December 2022. The workshop invited three speakers from...
Read More
Makassar, FMIPA UNM- Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar mengadakan Workshop Area Manajemen SDM “Sosialisasi “Tata Cara Pelaksanaan Mutasi Kepegawaian di Lingkungan UNM” merupakan rangkaian kegiatan dalam Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) FMIPA UNM (28/3). (Doc. persiapan pemberian materi oleh Muh....
Read More
Makassar, FMIPA UNM- Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Makassar mengadakan Workshop keempat Area Manajemen Perubahan FMIPA UNM dengan Tema “Peran Security dalam Mewujudkan Pelayanan, Keamanan, Ketertiban, dan Kenyamanan dalam Kampus” merupakan rangkaian kegiatan dalam Pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) FMIPA UNM...
Read More
FMIPA UNM, Parang Tambung – Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Makassar melaksanakan Workshop Ketiga Area Manajemen Perubahan FMIPA UNM “Pelatihan Pelayanan Dosen kepada Mahasiswa” secara daring (zoom) dan luring (Ruang Teater Lantai 12 FMIPA UNM) oleh Narasumber Dr. Citra Rosalyn Anwar, S.Sos., M.Si, Rabu (25/3). “Kegiatan workshop ini penting untuk diikuti oleh...
Read More
1 2

Komentar Terbaru

    Become A Donor

    Department Contact Info

    Office Of Development

    1810 Campus Way NE
    Bothell, WA 98011-8246

    +1-2345-5432-45
    bsba@kuuniver.edu

    Mon – Fri 9:00A.M. – 5:00P.M.

    Social Info

    Video Presentation

    Translate »